Sebagai sebuah kendaraan tempur yang lebih banyak bertugas membantu unit – unit artileri, PRP-4A Argus hanya dilengkapi dengan sepucuk senapan mesin ringan PKTM kaliber 7,62 milimeter dan 4 unit peluncur granat asap sebagai persenjataan pertahanan diri.
Angkatan Bersenjata Rusia Mulai Operasikan Ranpur Argus
Baca Juga
Jumlah Tentara Turki Terpangkas 160 Ribu Personil Pasca Kegagalan Kudeta
Hobbymiliter.com - Aksi “bersih-bersih” pendukung yang dianggap ikut andil dalam percobaan kudeta untuk menjatuhkan rezim Presiden Recep Tayyip Erdogan 15 Juli silam, telah memakan...