Thursday, November 21, 2024
HomeAlutsistaRanpurKAPA K-61, Rantis Amfibi Legendaris Milik Korps Marinir.

KAPA K-61, Rantis Amfibi Legendaris Milik Korps Marinir.

Wujud dari kendaraan amfibi ini pertama kali muncul pada tahun 1950, di negara asalnya K-61 juga dikatakan sebagai GPT. Selain dapat melewati jalur laut, KAPA K-61 juga mampu digunakan untuk menjelajahi sungai. Dari segi daya angkut, kapasitas angkutnya mencapai 3 ton ketika melesat di darat, selain itu juga bisa mengangkut hingga 5 ton ketika melaju di perairan

Kapa-2

Untuk urusan mesin penyokongnya, ketika berenang KAPA K-61 menggunakan 2 buah propeller berukuran besar, dengan tiap propeller mempunyai 3 bilah. Posisi propeller ini berada di bawah ramp (pintu rampa). Menggunakan dua buah propeller ini, K-61 dapat melaju maksimal hingga 8 – 10 Km/jam di atas air, kecepatan pastinya bergantung pada payload yang diangkutnya. Lalu bagaimana dengan performanya ketika di darat, K-61 mampu melaju hingga kecepatan maksimal 36 Km/jam dengan berbekal roda baja kecil.

BACA JUGA :  Digital Direction Finder 550, Transmiter Pelacak milik Korps Marinir

Kapa-3

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Baca Juga

Pemberontak Houthi Tembakkan Rudal Ke Basis Militer Arab Saudi

Pemberontak Houthi Tembakkan Rudal Ke Basis Militer Arab Saudi

0
HobbyMiliter.com - Pemberontak Houthi Tembakkan Rudal Ke Basis Militer Arab Saudi. Sebuah peluru kendali (rudal) dilaporkan menghantam sebuah pangkalan militer milik Arab Saudi, Minggu malam waktu...