Monday, March 3, 2025
HomeAlutsistaRudalRiwayat Rudal Sea Cat Karya Dislitbangal

Riwayat Rudal Sea Cat Karya Dislitbangal

Sea Cat memiliki makna penting dalam perjalanan alutsista TNI AL, merupakan rudal pertahanan udara pertama yang melengkapi kapal perang Indonesia. Frigat Van Speijk Class serta frigat Tribal Class merupakan 2 kapal perang milik TNI AL yang menyandang rudal ini.

Saat ini Sea Cat pada frigat Van Speijk tak digunakan lagi, dan perannya digantikan oleh rudal MANPADS (Man Portable Air Defence Systems) Mistral berpeluncur Simbad pabrikan MBDA. Meskipun tak digunakan, TNI AL masih berusaha untuk memperpanjang usianya, caranya dengan memodifikasinya, sehingga pada April 2011 yang lalu masih bisa diuji coba penembakkan oleh KRI Oswald Siahaan 354 ketika berlayar di Laut Jawa.

BACA JUGA :  Resmi Diambilalih Paksa Erdogan, Koran Zaman Turki Pindah Ke Jerman

sea-cat2

Karena termasuk rudal keluaran tahun 60-an, Sea Cat merupakan rudal yang sangat battle proven, debutnya pada Perang Malvinas (Falkland) di tahun 1982, rudal ini bisa menjatuhkan jet tempur sekelas A-4 Skyhawk buatan Argentina. Pada jenis land platform (Tigercat), rudal ini juga digunakan pada Perang Pakistan dan India (tahun 1971) serta konflik perbatasan Afrika Selatan.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Baca Juga

Unik, Helikopter Kecepatan Tinggi Buatan Rusia Jalani Uji Terbang.

Unik, Helikopter Kecepatan Tinggi Buatan Rusia Jalani Uji Terbang

2
HobbyMiliter.com - Unik, Helikopter Kecepatan Tinggi Buatan Rusia Jalani Uji Terbang. Saat ini, Rusia sedang mengembangkan beberapa teknologi baru untuk menunjang modernisasi sistem senjata yang digunakan...

Recent Comments