Berdasarkan penawaran AS pada 2015 yang lalu, Paket pengadaan AIM-9X Sidewinder oleh Indonesia meliputi pengiriman sebanyak 30 unit AIM-9X-2 Sidewinder Block II, kemudian 20 unit AIM-9X-2 captive air training missiles (CATM), 4 unit CATM-9X-2 Block II guidance units, 2 unit CATM-9X-2 Block II tactical missile guidance units serta 2 dummy air training missile. Pengadaan ini tergolong lengkap, karena termasuk aspek rudal dummy untuk pelatihan.
Baca Juga
Jerman Tertarik Mengganti Jet Tempur Tornado Dengan F-35 JSF
HobbyMiliter.com - Jerman Tertarik Mengganti Jet Tempur Tornado Dengan F-35 JSF. Jerman sedang mencari pengganti jet tempur Panavia Tornado yang rencananya akan mulai dipensiunkan secara bertahap...