Monday, November 25, 2024
HomeBlog MiliterDog Fight F-16 VS Su-27 Diatas Area 51

Dog Fight F-16 VS Su-27 Diatas Area 51

Dog Fight F-16 VS Su-27 Diatas Area 51.
Dog Fight F-16 VS Su-27 Diatas Area 51. Tampak pesawat Su-27 yang terlibat dalam dog fight membawa pod misterius dibawah sayapnya.
Sumber : theaviationist.com

Dog Fight F-16 VS Su-27 Diatas Area 51. Fakta bahwa Amerika Serikat ‘membeli’ pesawat – pesawat jet tempur buatan Uni Soviet atau Rusia untuk sekedar dibongkar dan dilihat bagian dalam nya hingga digunakan untuk menjadi lawan tanding dalam simulasi bagi pesawat jet tempur buatan AS sendiri memang sudah tidak terbantahkan. Amerika Serikat pada masa awal pembuatan skuadron udara ‘Agressor’ sebagai bagian dari program Dissimilar Air Combat Training atau DACT membangun skadron tersebut dengan unit – unit jet tempur MiG-17, MiG-21F-13 dan MiG-23 yang dibeli dari berbagai negara.

BACA JUGA :  Kapal ADRI XLVI TNI-AD

Tak hanya dari Ukraina, Amerika Serikat juga pernah memborong sejumlah unit pesawat jet tempur MiG-21F-13 dari berbagai negara, termasuk diantaranya Indonesia, China, serta Mesir.

Dog Fight F-16 VS Su-27 Diatas Area 51. Terlepas dari siapakah yang sebenarnya memiliki pesawat Su-27P yang dilihat dan dipotret oleh Phil Drake, latihan duel udara atau dog fight antara pesawat tempur buatan Amerika Serikat dan Rusia merupakan hal yang cukup langka terjadi diatas wilayah udara Amerika Serikat.

Kristian Prasetyo Lobo
Kristian Prasetyo Lobohttps://www.facebook.com/Achtung.sniper
Just an ordinary person who loves diecast and military related-stuffs. Enjoy my writings as you enjoy your daily delicious food. Wanna put some suggestion? Don't hesitate to comment on my posts or you can sending me message on my facebook profile. ^^

4 COMMENTS

  1. Kalo gak salah su27 yg dijual negara mana gitu ke amerika. Tapi semua perangkat lunaknya di lucuti sebelum dijual ke amerika.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Baca Juga

Chafee Firing Tomahawk Block V

Rudal Tomahawk Generasi Kelima, Apa Istimewanya?

0
HobbyMiliter.com - Pada tanggal 30 November 2020, Angkatan Laut Amerika Serikat (US Navy,red) dikabarkan telah berhasil melaksanakan ujicoba peluncuran rudal jelajah Tomahawk varian terbaru...