Kapal Induk Admiral kuznetsov mengangkut beberapa jenis pesawat diantaranya lusinan pesawat tempur MiG-29K/KUB, serta pesawat tempur Sukhoi Su-33. Selain unit pesawat tempur, juga ditempatkan unit helikopter untuk dukungan operasi amfibi, serta anti kapal selam. Helikopter yang ditempatkan diantaranya helikopter serang tempur Kamov Ka-52K dan helikopter tempur anti kapal selam, Kamov Ka-27.
Kapal Induk Rusia Akan Ditempatkan Di Suriah
Baca Juga
Turki Targetkan 10 Miliar Dollar Dalam Kontrak Militer Dengan Arab Saudi
Hobbymiliter.com - Menurut laporan pejabat pengadaan barang Turki, sebuah perusahaan pertahanan Turki sedang berusaha untuk mengejar kontrak senilai miliaran dolar dengan pihak Arab Saudi.
Para...