Friday, March 14, 2025
HomeBerita MiliterBerita Militer IndonesiaSingapura Kerahkan MV Swift Rescue Bantu Cari KRI Nanggala

Singapura Kerahkan MV Swift Rescue Bantu Cari KRI Nanggala

Sistem propulsi KRI Nanggala-402 berintikan motor diesel-elektrik Siemens low-speed yang tenaga kerjanya langsung disalurkan ke baling-baling di buritan.

Kekuatan daya dorongnya adalah 5.000 shp (shaft horse power), sedangkan baterai-baterai listriknya dengan bobot sekitar 25 persen bobot bruto kapal menyimpan daya listrik. Empat mesin diesel MTU diesel supercharged yang bertanggung jawab dalam penyediaan daya listrik kapal.

Menurut laporan terkini, terlihat ceceran minyak di perairan yang menjadi titik koordinat penyelaman KRI Nanggala-402.

Dari perkiraan sementara, KRI Nanggala mengalami malafungsi yang mengakibatkan kapal hilang kontak.

BACA JUGA :  KRI Frans Kaisiepo 368 Dan KRI John Lie 358 Tiba Di Subic Bay Filipina

KRI Nanggala-402 sempat diperbaiki di Korea Selatan selama dua tahun dan selesai pada 2012.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

Most Popular

Baca Juga

KRI Nagapasa Akan Dilengkapi Sistem Penghalau Torpedo ZOKA Buatan Turki

KRI Nagapasa Akan Dilengkapi Sistem Penghalau Torpedo ZOKA Buatan Turki

5
HobbyMiliter.com - KRI Nagapasa Akan Dilengkapi Sistem Penghalau Torpedo ZOKA Buatan Turki. Kapal selam terbaru yang kini telah dimiliki dan dioperasikan oleh Tentara Nasional Indonesia...

Recent Comments